DNS kita tebuka dari network 0.0.0.0/0
Sebenernya saya tau permasalahan ini dengan tidak sengaja, mungkin masih banyak orang yang tidak tau apasih DNS…. dan apa fungsing. Disini saya akan berbagi sedikit pengetahuan :
DNS (Domain Name System) adalah distribute database system yang digunakan untuk pencarian nama komputer (name resolution) di jaringan yang mengunakan TCP/IP (Transmission Control Protocol/Internet Protocol).
Jadi secara mudahnya DNS digunakan sebagai tempat bertanya koordinat ip suatu web yang akan kita tuju. Apa yang akan terjadi ketika DNS kita terbuka dari network 0.0.0.0/0, itu meyebabkan DNS kita akan menjawab pertanyaan yang berasal dari network manapun. Yang nantinya akan berpengaruh dari kinerja dns kita.