Apache IPv6 Configuration: Dual Stacked IPv4 & IPv6 Virtual Hosts
Setelah kemarin konfigurasi Router 6to4 openBSD, sekarang waktunya pemasngan ipv6 ke server yang berada di kantor :-)). Untuk pemasangan ipv6 ke server atau komputer prinsipnya sama dengan ipv4, sekarang permasalahan yang timbul adalah membuat si apache dapat menangani dua permintaan dari IPv4 + IPv6 itu gimana ??? untuk settingan sangat lah mudah :
1. Masuk dalam konfigurasi apache anda httpd.conf tambahkan konfigurasi
Listen ipv4_anda:80
Listen [ipv6_anda]:80
2. Setelah itu tinggal konfigurasi VirtualHost dari server kita
<VirtualHost [ipv6_anda]>
ServerAdmin noc.Rahasia@ipv6.d3ti.mipa.uns.ac.id
DocumentRoot /www/docs/ipv6.d3ti.mipa.uns.ac.id
ServerName ipv6.d3ti.mipa.uns.ac.id
ErrorLog logs/ipv6.d3ti.mipa.uns.ac.id
TransferLog logs/ipv6.d3ti.mipa.uns.ac.id
</VirtualHost>
sekian dulu ………… semoga bermanfaat untuk cek
tcp6 0 0 2001:470:36:177:.80 *.* LISTEN